PILOT PROJECT GELARI PELANGI PKK
Pada hari Senin tepatnya pada tanggal 16 Januari 2023 Kecamatan Tangerang kehadiran ibu Aini yaitu ibu PKK Kota Tangerang atau istri dari Bapa Wali Kota Tangerang bapa H. Arief Rachadiono Wismansyah, B.Sc., M.Kes
Kehadiran ibu PKK disambut hangat oleh ibu .....
dalam pertemuan ini ibu Aini pembukaan Project gelari yang merupakan salah satu program dari PKK kota Tangerang. Kunjungan bu aini ada di 5 titik di 4 Kelurahan Kecamatan Tangerang yaitu berlokasi di
1.Kelurahan Cikokol Pilot Project gelari pelangi koperasi PKK kel.cikokol
2 Kel. Buaran indah pilot Projek gelari pelangi kampung mandiri ( mari kita produksi sendiri )
3 Pilot Projek gelari toko PKK kel.buaran indah
4 Pilot Projek gelari pelangi gerakan gemar membaca PKK Kel.tating
5 Pilot Projek gelari pelangi rumah dilan (. Rumah pendidikan dan keterampilan) PKK Kel.sukaasih